Sabtu, 01 September 2007
  1. niat dalam hati
  2. membaca bismilah
  3. mencuci telapak tangan terlebih dahulu 3 kali
  4. mencuci kemaluan dengan tangan kirinya
  5. membersihkan tangan kirinya, dapat dilakukan dengan cara:
    menggosok tangan kiri tersebut ke tanah,lalu mencucinya atau mencucinya dengan air dan sabun.
  6. berwudhu seperti wudhu biasa atau boleh juga berwudhu dengan membasuh kaki di akhir rangkaian mandi.
  7. menyelai-nyelai rambut secara merata dan menyiram kepala sebanyak 3 kali, hendaknya dimulai dari kepala bagian kanan,kemudian kiri, setelah itu bagian tengah.bagi wanita,ketika mandi junub dibolehkan tidak melepas ikatan rambutnya
  8. meratakan air ke seluruh tubuh, hendaknya dimulai dari tubuh bagian kanan kemudian bagian kiri,hendaknya juga membersihkan ketiak,semua lekukan tubuh dan selangkangannya.
  9. bergeser dari tempat semula, lalu membasuh kedua kaki (sumber :Tuntunan Bersuci Lengkap oleh Sa’id ‘Ali bin Wahf Al Qahtani,Media Hidayah).

0 komentar:

About Me

Foto Saya
AHMAD ALKANDARY
Bau-Bau, Sulawesi Tenggara, Indonesia
Lihat profil lengkapku

Daftar Blog Saya



Baca Quran Online




P.pw - Shorten urls and earn money!

silahkan klik untuk mendengarkan murattal

mau baca qur'an? silahkan klik
free counters

yang lagi on now

harga blogku

blog ini berharga$3,947.84betulkah?

Internal Value defaultContent

history tamu agungku

Aqidah

by abu fathur. Diberdayakan oleh Blogger.

Entri Populer

Arsipku